R U M U S A N
VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN
LEMBAGA PENJAMINAN MUTU
STIFA PELITA MAS PALU
VISI
“Menjadi lembaga yang mampu membudayakan sistem penjaminan mutu internal secara konsisten dan terpercaya dalam mewujudkan sekolah tinggi yang unggul di bidang moralitas dan intelektualitas”.
MISI
- Menanamkan budaya sadar mutu (Quality Awareness) pada sivitas akademika STIFA PM Palu melalui Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI).
- Melaksanakan SPMI secara berencana dan berkelanjutan pada setiap unit kerja di STIFA PM Palu.
- Mendorong terwujudnya SPMI sebagai budaya dalam peningkatan kinerja akademik dan non akademik di STIFA PM Palu.
TUJUAN
- Membangun budaya sadar mutu (Quality Awareness) mutu pada sivitas akademika STIFA PM Palu melalui Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI);
- Meningkatkan mutu pada setiap unit kerja dalam meningkatkan akreditasi program Studi di STIFA PM Palu;
- Mewujudkan implementasi SPMI dalam peningkatan kinerja akademik dan non akademik di STIFA PM Palu.
SASARAN
- Terwujdunya budaya sadar mutu (Quality Awareness) mutu pada sivitas akademika STIFA PM Palu melalui Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI);
- Tercapainya kualitas mutu pada setiap unit kerja dalam meningkatkan akreditasi program Studi di STIFA PM Palu;
- Tercapainya implementasi SPMI dalam peningkatan kinerja akademik dan non akademik di STIFA PM Palu.